FiqihShalat

APA HUKUM MELAKSANAKAN SHALAT IED DI MASJID?

🍃🌻 APA HUKUM MELAKSANAKAN SHALAT IED DI MASJID?

Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin rahimahullah

Pertanyaan :

Apa hukum melaksanakn shalat ied di masjid?

Jawaban :

Hukumnya dibenci menjalankan shalat ied di masjid kecuali kalau ada udzur. Karena sunnahnya melaksanakan shalat ied itu di tenpat terbuka, karena Nabi ﷺ dulu menjalankannya di padang terbuka. Kalaulah keluar ke tempat terbuka bukan perkara yang dituju, niscaya beliau tidak melakukannya.
Dan beliau tidak membebani manusia untuk keluar ke tanah lapang. Dan karena shalat di masjid itu akan terluput darinya penampakkan syiar-syiar ini..

📑 Majmu Al-Fatawa 16/230

⏩|| Grup Whatsap Ma’had Ar-Ridhwan Poso

💽||_Join chanel telegram
http://telegram.me/ahlussunnahposo