SHALAT WITIR TIGA RAKAAT, ADA DUA TATACARA
〰??APABILA MELAKUKAN SHALAT WITIR TIGA RAKAAT, ADA DUA TATACARA
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin rahimahullah mengatakan :
Adapun shalat witir, maka apabila seorang melakukan salat Witir tiga rakaat, maka dia boleh melakukan dengan dua tata cara :
? Cara yang pertama : dia melakukan salam pada dua rakaat, kemudian dia melakukan rakaat yang ketika sendiri.
? Cara yang kedua dia langsung melakukan tiga rakaat sekaligus, dengan satu tasyahud dan satu salam.
? Fatawa Syaikh Ibni Utsaimin 14/204
#witir #tatacara
⏩|| Grup Whatsap Ma’had Ar-Ridhwan Poso
?||_Join chanel telegram
http://telegram.me/ahlussunnahposo
?||_Kunjungi :
www.mahad-arridhwan.com
??????????